Gempa 7,3 SR Berpotensi Tsunami, Warga Solo Berhamburan Keluar Rumah

FOKUSATU – Gempa berkekuatan 7,3 SR, terjadi Jumat (15/12/2017) pukul 23.47 wib di wilayah barat Sukabumi.

Twitter @infohumasBMKG mengeluarkan peringatan dini tsunami untuk wilayah Jateng, Jabar dan DIY.

Pusat gempa terjadi di 48 km barat daya Sukabumi Jawa Barat.

Getaran juga dirasakan warga di Soloraya.

Salah seorang tamu hotel Alana, Irawan Ariyanto yang menginap di lantai VII hotel alana mengatakan gocangan cukup keras.

“Badan saya terguncang. Cukup lama,” kata warga Semarang.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

46 − = 38